Senin (16/10) berlangsung diskusi panel 5 Konferensi Tenurial 2023 di Gedung Serba Guna Senayan. Diskusi yang bertajuk “Kondisi Buruh di Sektor Industri Ekstraktif (Pertambangan, Perkebunan, Kehutanan dll)” dimulai pukul 13.30-16.30 WIB.
Dalam diskusi ini ada enam narasumber dari beragam latar belakang yaitu Unang Sunarno (Kongres Aliansi Serikat ... Read More