Working Paper ini mendiskusikan aspek sosio-legal dari analisis terhadap kepastian tenurial atas hutan. Di sini, kepastian tenurial itu meliputi sebuah situasi yang kompleks; tidak hanya mencakup kepastian hukum atau kepastian yang dipersyaratkan dan diperoleh melalui sistem normatif dalam masyarakat tetapi juga kepastian yang senyataya sebagaimana dipersepsikan oleh para aktor yang terlibat.
Kepastian tenurial juga bukanlah situasi yang statis melainkan dinamis, terus berubah bergantung stimulan dan respon dari sejumlah faktor dalam hukum dan norma, perilaku aparat negara dan otoritas lokal, kekuatan dan aktor-aktor sosial, politik dan ekonomi serta kondisi fisik dan sosial dari pemanfaatan hutan.
Penulis: Myrna A. Safitri
Kategori: Working Paper
Saran Pengutipan:
Safitri, Myrna A., 2010. Forest tenure security and its dynamics: A conceptual framework, Epistema Working Paper number 02/2010, Jakarta: Epistema Institute.
Dowload: silakan klik di sini.